Mata Tajam
Berkat mata tajamnya, Rasio Akurasinya tidak dapat diturunkan.
Sempoyongan
Saat dalam kondisi pusing, Rasio Menghindar Pokémon ini naik.
Chatot mengeluarkan suara yang sama dengan lawan agar disangka sebagai teman dan tidak diserang.
Chatot mengingat dan menirukan suara manusia. Jika mereka berkumpul di satu tempat, mereka akan mengingat kata-kata yang sama.
Ahli yang dengan terampil menirukan bahasa manusia. Dikatakan bahwa Chatot yang berumur dan memiliki banyak pengalaman bahkan memahami arti kata tersebut.