Nyali
Jika dalam kondisi abnormal, Pokémon ini mengeluarkan keberaniannya sehingga Serangannya naik.
Tanpa Pelindung
Pokémon ini menggunakan taktik No Guard yang membuat jurus yang dikeluarkan kedua pihak akan selalu tepat sasaran.
Tubuh Machoke sangat tangguh, sehingga Pokémon ini mengenakan sabuk penahan kekuatan untuk mengontrol kekuatannya.
Tubuh Machoke tangguh dan tidak mengenal lelah. Pokémon ini membantu melakukan pekerjaan seperti mengangkut barang berat dan lainnya.
Pokémon kuat yang memiliki tubuh yang tangguh dan stamina tinggi. Machoke suka berlatih melebihi apa pun dan dengan kemauan sendiri membantu kultivasi, konstruksi, dan lainnya.