Tidak Sensitif
Menjadi kebal terhadap kondisi terpesona atau terprovokasi karena tidak sensitif. Juga kebal terhadap intimidasi.
Prediksi Mimpi
Ketika memasuki pertarungan, Pokémon ini dapat membaca salah satu jurus lawan.
Saat memeriksa sesuatu, Smoochum menyentuhnya dengan bibirnya sebelum menyentuhnya dengan tangannya. Setelah itu, Pokémon ini menjilatnya dengan teliti untuk membersihkan kotoran.
Bibir Smoochum memiliki sensor yang sangat sensitif dan dijaga tetap lembab dengan cara mengoleskan getah pohon setiap hari.