Berbulu Halus
Mengurangi setengah kerusakan yang disebabkan oleh jurus yang bersentuhan langsung, tapi kerusakan jurus tipe Api menjadi 2 kali lipat.
Semangat Pantang Mundur
Tiap kali tersentak, semangat pantang mundur Pokémon ini membara sehingga Kecepatannya naik.
Karpet yang ditenun menggunakan bulu Dubwool elastis bagaikan trampolin, sehingga yang menaiki karpet tersebut dapat lompat-lompat memantul.
Tanduk Dubwool yang gagah ditumbuhkan hanya untuk menarik perhatian lawan jenis dan tidak pernah digunakan sebagai senjata.