Lemak Tebal
Mengurangi setengah kerusakan yang disebabkan oleh jurus tipe Api dan tipe Es karena dilindungi oleh lemak tebal.
Tenaga Raksasa
Menggandakan kekuatan Serangan Fisik Pokémon.
Bulu Marill bersifat menangkal air. Bulu tersebut tetap kering meskipun Pokémon ini terguyur air.
Karena ekor Marill yang berisi lemak berfungsi sebagai pengganti kantong apung, Pokémon ini baik-baik saja meskipun berada di sungai berarus deras.